Menjadi salah satu milestone implementasi rancangan aksi perubahan dengan judul "Peningkatan Efektivitas Program Penanganan Stunting melalui Sistem Pengendalian Terpadu di Kelurahan Bedahan, Kasi Kemasyarakatan yang didukung oleh Lurah, mengadakan Mini Lokakarya Dwibulanan Rembug Stunting.